09 Januari 2010

terima kasih untuk cinta

cinta...

cinta...

cinta...

apa sih sebenarnya cinta itu..???
apa pernah ada yang sakit karena cinta..??
bukannya cinta itu indah..??
tapi mengapa bisa ada yang sakit karena cinta..???

bagaimana kita harus menghadapi cinta..??
senang..??
sedih..??
ataukah benci..???

berbagai macam orang berpendapat tentang cinta
berbagai macam ekspresi setiap orang menghadapi datangnya cinta
karena setiap orang memiliki perasaan yang berbeda-beda

berbahagialah jika kita masih bisa merasakan cinta
berbahagialah jika kita masih bisa mencintai dan dicintai
karena cinta begitu indah dan
karena cinta adalah anugerah yang terindah....

terima kasih untuk cinta...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar